Kabupaten Sukabumi Jadi Role Model PDAM se-Jawa Barat Berkat PMP Terbesar
SUKABUMI, TOPIK BERITA – Kabupaten Sukabumi mendapat pengakuan sebagai contoh sukses dalam pengelolaan PDAM di Jawa Barat. Hal ini disampaikan Ketua PD Perpamsi Jabar, Budi Karyawan, dalam Rapat Kerja Daerah…